Keajaiban Buah Manggis dalam Dunia Kesehatan

Di dalam kehidupan sehari-hari, Manggis mungkin hanya kita ketahui sebagaiĀ  buah konsumsi. Tapi tahukah Anda bahwa manggis sebenarnya memiliki keajaiban-keajaiban luar biasa.

Dan tahukah Anda, Manggis adalah buah yang memiliki aktioksidan yang tinggi. Sebab itulah mengapa buah manggis bila didiamkan dalam waktu yang lama tidak akan membusuk. Justru karena kandungan antioksidannya manggis akan mengering dan menjadi kayu.

Baiklah, berikut ini akan saya paparkan mengenai keajaiban buah manggis yang perlu Anda ketahui.

Mengatasi Kanker

ummi-online.com
ummi-online.com

Tahukah Anda, bahwa buah manggis dapat mengobat penyakit kanker. Menurut penelitian terakhir, buah ini mengandung ekstrak yang dapat menghambat tumbuhnya sel-sel pada penderita leukemia.

Selain menghambat tumbuhnya sel-sel pada penderita leukemia, buah ini juga mampu menahan laju perkembangan kanker paru-paru, kanker hati dan kanker usus.

Mengurangi Kegemukan

..

info-kes.com
info-kes.com

Adapun zat lain yang terdapat dalam buah manggis adalah zat xanthones. Zat ini berfungsi sebagai pelunak kembali sel-sel yang mengubah zat makanan menjadi energi.

Cepatnya proses dari zat makanan menjadi energi inilah yang bisa mengatasi kegemukan. Sebab, zat makanan tidk sempat menumpuk di tubuh namun diubah langsung menjadi energi.

Mengatasi Stroke

..

medscape.com
medscape.com

Manfaat selanjutnya dari buah manggis yakni mengatasi stroke. Kabar penelitian menggembirakan menjelaskan bahwa buah manggis dapat mengurangi tekanan darah tinggi. Hubungannya dengan stroke tidak lain bahwa darah tinggi atau hipertensi merupakan gangguan pembuluh darah yang berakibat pada penyakit jantung dan stroke.

Itulah keajaiban buah manggis. Semoga dapat mencerahkan pengetahuan mengenai obat-obat mujarab di sekitar kehidupan kita.