7 Kejadian Aneh yang Sulit Dipercaya Sepanjang Massa

Dunia adalah tempat yang sulit untuk di pastikan kemurniannya atau tempatnya bersandiwara. Banyak kelucuan-kelucuan yang terjadi di dalamnya. Di balik itu, terkadang dunia menjadi tempat yang gila, bahkan kemungkinan terjadi sesuatu yang cukup sulit untuk dipercaya. Beberapa contoh kejadian yang sulit dipercaya di dunia ini sebagai berikut:

Hilangnya Musisi di Padang Pasir

kejadian aneh
ummuyasir.wordpress.com

Musisi bernama Jim Sullivan merekam album debutnya -“UFO”- di tahun 1969. Lagu yang mengisahkan tentang jalan raya di padang pasir serta lampu yang aneh berhasil membuat sebagian besar orang penasaran dan bertanya-tanya.

Enam tahun berlalu sullivan menghilang, tiada satupun yang mengetahui hilangnya Sullivan yang sebelumnya meninggalkan mobilnya di padang pasir. Sullivan tidak pernah bersinar sebelumnya dalam industri musik, walaupun album UFO nya telah diakui para kritisi. Meskipun begitu, aliran musiknya tidak banyak membantu.

Dia selalu tertatih-tatih dalam menjalani kehidupann suksesnya. Sullivan membalikkan nasibnya dengan berupaya kembali ke Nashville dan meninggalkan anak istrinya di Los Angels. Akan tetapi, di Mexico Sullivan menghilang secara tiba-tiba tanpa seorangpun yang tau. Hanya mobilnya yang menjadi saksi bisu hilangnya Sullivan.

Kucing yang Berjalan Sejauh 700 mill

en.wikipedia.org
en.wikipedia.org

Pada tahun 2013, saat sedang berlibur di kota Grasse selatan Prancis seekor kucing menghilang dari pemiliknya, kucing tersebut bernama Cookie.

Setelah 18 bulan lamanya kucing tersebut kembali pulang setelah melakukan perjalanan yang cukup lama dan panjang, diperkirakan perjalanan yang ditempunya berjarak 700 mil, sehingga kondisi kucing tersebut sangat memprihatinkan, tubuhnya menjadi kurus dan sangat kotor.

Bertempat Tinggal di Lorong Lift

www.catatankecilku.net
www.catatankecilku.net

Tahun 1982, ada anak yang berusia 15 tahun yang melarikan diri dari rumah tempat dia tinggal. Anak tersebut memilih tinggal di lorong lift kompleks apartemen selama dua bulan lamanya. Selama dia hidup di lorong lift, tiada satupun orang yang mengetahuinya. Kasus tersebut terbongkar setelah ada warga yang mencium bau hot dog yang sumber aromanya dari dalam lift.

Di dalam lorong tersebut terdapat lampu, tempat tidur, kompor dan berbagai macam alat kebutuhan lainnya. Anak tersebut dapat keluar dan masuk rumah darurat itu melalui garasi apartemen dan dapat lolos dengan mengaktifkan dan menonaktifkan alarm.

Penurunan Gaya Gravitasi Bumi

10-themes.com
10-themes.com

Pada bulan april 1976, radio BBC mengabarkan bahwa kesejajaran antara planet satu dengan planet yang lain, akibatnya gravitasi bumi mengalami penurunan. Saat itu banyak penelfon yang merasakan efeknya.

Radio BBC dan astronom Inggris Patrick Moore mengadakan prank astronomi terhadap para pendengar radio April 1976. Mereka mengumumkan akan terjadinya fenomena dahsyat pada pukul 09:47 hari itu juga.

More menjelaskan mengenai fenomena tersebut akibat dari konjungsi antara Pluto dan Jupiter, akan mengakibatkan kombinasi gravitasi yang sangat kuat dari dua planet tersebut ketika pluto terletak di belakang Jupiter yang mengakibatkan penurunan kekuatan gaya gravitasi bumi. Oleh karena itu kejadian tersebut dinamaka efek gravitasi Jovian-Plutonial agar lebih meyakinkan.

Suara Ledakan di Kejauhan 160 km

imgkid.com
imgkid.com

Letusan gunung krakatau bulan agustus 1883 banyak menewaskan orang dan mengakibatkan gelombang kejutan di semua atmosfer bumi 7 kali sebelum letusannya reda. Suara ledakan tersebut dapat di dengar sampai kejauhan 160 km dan mengakibatkan korban penyakit pendengaran permanen.

Ledakan paling besar gunung krakatau yang mampu mencapai 4800 mil jauhnya dari gunung krakatau. Hal ini mencapai pulau Rodriguez di pantai lepas timur Afrika yang membutuhkan waktu tempuh 4 jam untuk mencapai pulau tersebut.

Dalam tragedi ini banyak yang mengalami gangguan pendengaran. Para ahli mengibaratkan tragedi tersebut bagaikan efek ketika seseorang berdiri di tempat peluncuran roket tanpa pelindung telinga.

Peluru yang Bertabrakan

m.keepo.me
m.keepo.me

Ketika seorang tentara Rusia dan Prancis saling menembak antara satu dengan yang lain dalam perang Crimean yang terjadi sekitar 150 tahun yang lalu , dalam peperangan ini peluru mereka bertabrakan.

Kemungkinan terjadinya hal ini yaitu satu militer satu, akan tetapi hal ini pun terjadi, peluru mereka pun menyatu menjadi satu setelah bertabrakan. Akan tetapi kejadian ini dirahasiakan dari publik.

Tinju Antara Manusia dan Beruang

www.jurukunci.net
www.jurukunci.net

Pada tahun 1949, seekor beruang dan pria bertanding dalam sebuah laga tinju resmi. Dalam hal ini siapakah pemenangnya?. Ternyata pemenangnya adalah beruang.

Petinju Gus Waldorf diadu melawan beruang dalam sebuah pertandingan tinju pada tahun 1949. Akan tetapi dalam pertandingan itu cakar dan taring beruang ditutup dengan corong agar mendapat keadilan, akan tetapi beruanglah yang meraih kemenangan secara mutlak.